top of page


Katingan Susun Peta Proses Bisnis Menuju Tata Kelola Pemerintahan Digital
Acara Penyusunan Peta Proses Bisnis Pemerintah Kabupaten Katingan secara resmi dibuka oleh Plt. Staf Ahli Bupati, Binsar Panjaitan, mewakili Bupati Katingan, Saiful. KALTENGNETWORK, KASONGAN - Bupati Katingan, melalui Plt. Staf Ahli Bupati, Binsar Panjaitan, secara resmi membuka acara penyusunan peta proses bisnis Pemerintah Kabupaten Katingan di Aula Bappedalitbang Kasongan, Kamis (23/10/2025). Acara yang diselenggarakan oleh Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten K
Oct 232 min read
Â


RSUD Mas Amsyar - Polres Katingan Gelar Donor
Memperingati ulang tahun ke-74 Humas Korpolri, Rumah Sakit Umum Daerah Mas Amsyar Kasongan yang berstatus Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) melakukan kegiatan donor darah. KALTENGNETWORK, KASONGAN - Untuk memperingati ulang tahun ke-74 Hari Jadi Humas POLRI, Rumah Sakit Umum Daerah Mas Amsyar Kasongan yang berstatus Badan Layanan Umum Daerah (BLUD), melalui Unit Transfusi Darah (UTD), bekerja sama dengan Kepolisian Resor Katingan menyelenggarakan kegiatan donor darah pada hari
Oct 231 min read
Â


Bupati Katingan Apresiasi Perhatian Pemprov Kalteng dalam Pengelolaan Sampah
Gubernur Kalimantan Tengah dan Bupati Katingan KALTENGNETWORK, KASONGAN - Bupati Katingan, Saiful, mengungkapkan rasa terima kasih dan penghargaan kepada Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah atas dukungan dan perhatian yang nyata untuk meningkatkan kapasitas daerah, terutama dalam pengelolaan lingkungan hidup. Pernyataan itu disampaikan setelah menerima bantuan sarana dan prasarana pengelolaan sampah dari Gubernur Kalimantan Tengah, Agustiar Sabran, yang diberikan secara si
Oct 221 min read
Â


Maksimalkan Gali Potensi PAD Sektor Pertambangan
KALTENGNETWORK, KASONGAN - Pemerintah Kabupaten Katingan berjanji untuk meningkatkan peranan Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang berasal dari kegiatan pertambangan. Janji ini diungkapkan oleh Bupati Katingan, Saiful, setelah mengikuti Rapat Koordinasi Peningkatan PAD Sektor Pertambangan Tahun 2025 di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalimantan Tengah, pada hari Selasa tanggal 21 Oktober 2025. Rapat yang dipimpin oleh Gubernur Agustiar Sabran tersebut membahas strategi peng
Oct 221 min read
Â


Saiful : Benahi Tata Kelola SDA untuk Optimalisasi PAD
Rapat Koordinasi Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Sektor Perkebunan dan Kehutanan Tahun 2025 KALTENGNETWORK, KASONGAN - Pemerintah Kabupaten Katingan secara konsisten berupaya meningkatkan kemandirian keuangan daerah dengan memanfaatkan potensi sumber daya alam secara berkelanjutan. Sebagai wujud komitmen tersebut, Bupati Katingan, Saiful, menghadiri Rapat Koordinasi Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) sektor perkebunan dan kehutanan tahun 2025. Rapat ini dila
Oct 201 min read
Â


Pemkab Katingan - BPK Bahas Persiapan Pemeriksaan Keuangan
Foto Pemkab Katingan bersama BPK KALTENGNETWORK, KASONGAN - Wakil Bupati Katingan, Firdaus, menerima kunjungan tim Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Provinsi Kalimantan Tengah yang dipimpin oleh perwakilan BPK, didampingi Asisten I Setda GHE Doddy, Inspektur Deddy Ferras, dan perwakilan dari Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kabupaten Katingan, di Ruang Kerja Wakil Bupati pada Senin, 20 Oktober 2025. Pertemuan ini merupakan bagian awal dari p
Oct 201 min read
Â


Pemkab Katingan Ikuti Launching Pendirian Kantor Koperasi Merah Putih
Foto KALTENGNETWORK, KASONGAN - Pemerintah Kabupaten Katingan melalui Penjabat Sekretaris Daerah, Christian Rain, menghadiri kegiatan Launching Pendirian Kantor Koperasi Desa Merah Putih secara virtual sekaligus Peletakan Batu Pertama Pembangunan Fisik 80.000 Gerai, Pergudangan, dan Kelengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih, yang berlangsung di Halaman Terbuka Desa Hampalit, Jumat (17/10/2025). Acara tersebut menandai dimulainya tahap operasional dari pembentukan Koper
Oct 172 min read
Â
Category
bottom of page





